TIPS SEDERHANA UNTUK MEMILIH BRA MENYUSUI YANG NYAMAN UNTUK PARA IBU

POKERBOLA - Pada topik kali ini kita akan membahas tentang beberapa tips untuk memilih bra menyusui yang nyaman untuk para ibu-ibu. Bra menyesui merupakan suatu keharusan untuk para ibu-ibu yang baru melahirkan dan ingin menyusui bayinya. Bra ini akan memudahkan anda untuk menyusui sang bayi tanpa harus membuka pengait bra anda.


Untuk bra yang pas harusnya anda mulai mengukurnya di periode masa kehamilan 26 minggu dan anda menambahkan 1 ukuran lebih besar pada ukuran cup dan lingkar dada pada bra anda. Misalnya pada minggu 26 ukuran anda 34C, maka anda harus membeli ukuran yang 36D ketika anda memasuki masa kehamilan trimester ke 3 dan trimester ke 4. Ini karena ukuran payudara anda akan berubah-ubah pada masa kehamilan anda dan pada masa menyusui.

Banyak produk bra yang tidak memperbolehkan para wanita untuk mencoba dan mengepas ukuran bra ketika anda ingin membeli bara. Karena itu sebaiknya anda mengukur payudara anda terlebih dahulu sebelum anda membeli bra. Ukurlah secara manual dengan mengukur lingkar pada dada tepat di tengah payudara dan lingkar di bawah payudara dalam keadaan dada dan perut anda yang rileks.

Anda harus memilih bra menyusui yang pas dimana akan memberikan payudara anda ruang yang fleksibel. Haruslah anda memastikan ada celah kosong sebesar 2 jari dibawah bra dan tangan anda untuk cukup masuk kedalam cup bra jika anda akan memasang bantalan untuk menyusui.

Demikianlah pembahasan tips untuk memilih bra menyusui yang nyaman untuk para ibu. Kunjungin juga web blogger ini. Semoga bermanfaat bagi para pembaca terutama wanita yang baru melahirkan.

0 comments:

Post a Comment